Selasa, 19 April 2016


Resep Telur Mata Sapi Balado

Bahan :
5 btr telur ayam
5 sdm minyak goreng
Bumbu yang dihaluskan :
5 siung bawang merah
3 bh cabai merah
4 btr kemiri
1 bh tomat
1/2 sdt garam
1 sdt gula pasir
250 ml air
2 sdm minyak

Cara memasak :
Panaskan minyak goreng dalam wajan datar anti lengket, satu per satu buat telur mata sapi.
Tumis bumbu halus hingga harum, tambahkan air, garam, dan gula pasir. Masak hingga matang betul.
Masukkan telur mata sapi, biarkan hingga bumbu meresap. Angkat.
Untuk 5 porsi

Related Posts:

  • ROTI KENTANG Resep Roti Kentang Roti yang satu ini berbahan dasar kentang. Jika biasanya roti dibuat dari tepung atau bahkan buah dan juga kacang-kacangan, kali ini Team Vemale akan mencoba menyajikan sebuah resep roti yang terbuat d… Read More
  • SALAD BUAH SEGAR ALA LEBANON Salad Buah Segar Ala Lebanon Tidak ada yang bisa mengalahkan kesegaran salad buah di siang hari yang terik. Salad ini juga bisa Anda nikmati saat makan siang apabila sedang melakukan diet. Kali ini Vemale akan menyajikan… Read More
  • PIKELET Resep Pikelet Pikelet adalah salah satu snack paling mudah yang bisa Anda buat di rumah. Saat sang buah hati sedang ingin menyantap camilan maka pikelet ini bisa jadi pilihan paling pas karena sangat praktis dan juga mud… Read More
  • DADAR GULUNG PINK ISI BUAH JAMBU Dadar Gulung Pink Isi Buah Jambu Dadar gulung pada umumnya hanya berisi fla, kelapa atau pisang. Kali ini Ladies patut mencoba satu resep baru yaitu dadar gulung dengan filling atau isian buah jambu merah. Perpaduan rasa… Read More
  • BOLA-BOLA SEREAL Resep Bola-Bola Sereal Sereal yang membosankan ternyata bisa Anda sulap menjadi camilan yang pastinya akan disukai oleh banyak anggota keluarga. Tidak hanya memiliki rasa yang unik dan juga lezat, olahan yang satu ini pa… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,831

Popular Posts

Blog Archive