Selasa, 19 April 2016


RICA-RICA AYAM

Bahan:
- 1 ekor ayam, potong 8 bagian
- 5 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
- 1/2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 200 ml air
- 4 sendok makan minyak, untuk menumis

Bumbu Halus:
- 8 buah cabai merah keriting
- 3 buah cabai merah besar
- 3 buah cabai rawit merah
- 6 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2 cm jahe
- 2 buah tomat merah

Cara Membuat Rica Rica Ayam:

1. Lumuri ayam dengan 1 1/2 sendok makan air jeruk nipis dan 1 sendok teh garam. Diamkan selama 20 menit.

2. Tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai harum.

3. Masukkan ayam. Aduk hingga berubah warna.

4. Tambahkan garam dan gula pasir. Aduk rata.

5. Tuang air secara bertahap. Masak sampai kuah mengental.

Related Posts:

  • ROTI TUNA PAPRIKA ROTI TUNA PAPRIKA Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:300 gram tepung terigu protein tinggi100 gram kentang kukus dihaluskan 15 gram susu bubuk 30 gram gula pasir 4 gram ragi instan (1 sendok teh) 1/2 sendok teh … Read More
  • RISOLES UDANG MELEPUH RISOLES UDANG MELEPUH Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:100 gram tepung terigu protein sedang1/4 sendok teh garam 1 butir telur 250 ml susu cair 1/2 sendok makan margarin, lelehkanminyak untuk menggoreng Bahan … Read More
  • KROKET DAGING JAMUR KROKET DAGING JAMUR Bahan Kulit: 300 gram kentang, kukus,20 gram susu bubuk 1 kuning telur 1/4 sendok teh garam 1/4 sendok teh merica bubuk 1/4 sendok teh pala bubuk 1 sendok teh margarin&nbs… Read More
  • ROTI GORENG ALA SUSHI ROTI GORENG ALA SUSHI Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:8 lembar roti tawar kupas, pipihkan2 buah sosis, belah 4 memanjang1/2 buah ketimun jepang, buang biji,1/2 buah wortel, potong kotek 1/2 cm memanjang,2 lembar nori, potong kot… Read More
  • TORTILLA AYAM BARBEQUE TORTILLA AYAM BARBEQUE Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:2 buah paha ayam fillet 1 sendok teh air jeruk lemon 1/4 sendok teh garam 1/2 sendok teh gula pasir 1/4 sendok teh merica hitam kasar 2 siung bawang… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,755

Popular Posts

Blog Archive