Selasa, 19 April 2016


Telur Pindang Lezat

Untuk makan gudeg tidak lengkap ya bunda kalau tidak makan telur pindangnya. Yuk bunda... kita buat telur pindangnya dulu

Bahan Untuk Membuat Telur Pindang Lezat:

10 butir telur bebek atau ayam yang direbus lalu dikupas
daun jambu 10 lembar
daun jati 3 lembar
kulit bawang merah 50 gram
lengkuas 2 cm memarkan
daun salam 3 lembar
gula merah 50 gram lalu sisir
garam 1 sendok makan
air 2.000 ml

Cara membuat Telur Pindang Lezat:

Yang pertama rebus lah telur sampai matang lalu angkat dan kupas.
Selanjutnya rebus kembali telur yang sudah di kupas tadi dengan daun jambu, kulit bawang, daun jati, daun salam, lengkuas, daunsalam, garam, gula dan air lalu masaklah dengan api yang kecil sampai kecap meresap dan air menyusut
Bila sudah matang dan air sudah mau surut, matikan api lalu angkat dan tiriskan.
Dan telur pindangpun sudah bisa di santap dengan gudeg yang lezat.

Related Posts:

  • DONAT KENTANG VS DONAT TAPE Donat Kentang VS Donat Tape... Donat Tape  Bahan A: - 400 gr tepung terigu protein tinggi - 100 gr tepung terigu protein sedang - 11 gr ragi instan - 40 gr gula pasir - 20 gr susu bubuk - ½ sdt baking powder do… Read More
  • KUE LAPIS PANDAN Kue Lapis Pandan Bahan : - 300 gr tepung terigu protein sedang - 75 gr tepung sagu - 225 gr gula pasir - 1/2 sdt garam - 825 santan dari 1 butir kelapa - 50 ml air daun suji (dari 30 lembar suji dan 3 lembar daun … Read More
  • COCOA CONDENSED MILK POUND CAKE Cocoa Condensed Milk Pound Cake Bahan : (A) - 125 gr butter - 40 gr gula kastor (B) - 120 gr susu kental manis- 1 sdt vanilla extract (aku pakai vanila bubuk)- 1/2 sdt kopi bubuk instan (larutkan dgn 1 sdm air pan… Read More
  • HOMEMADE CHEWY UDON Homemade Chewy Udon Bahan : - 300 gr tepung protein tinggi (Cakra) - 30 gr tepung tapioka - 1 sdt garam - 180-200ml air hangat (sekitar 50 C) Cara membuat : Campur tepung terigu dan tapioka dalam wadah. Larutkan … Read More
  • MARMER CAKE KLASIK Marmer Cake Klasik Bahan : - 250 gr margarin - 200 gr gula tepung - 5 butir telur - 250 gr terigu protein sedang - 30 gr tepung maizena (aku pakai 15 gr maizena 15 gr susu bubuk) - 1 sdt baking powder - 60 ml sus… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,873

Popular Posts

Blog Archive