Minggu, 24 April 2016


SAMBAL DABU-DABU (MANADO)

Bahan-bahannya :
- 10 buah cabe merah
- 6 siung bawang merah
- 8 lembar kemangi
- 2 buah cabe hijau
- 2 buah tomat
- 2 buah jeruk nipis
- 1/2 sdt garam
- 1 sdm air jeruk nipis

Cara Membuat Sambal Dabu-Dabu :

1. Campur irisan bahan-bahan tadi dengan garam dan air jeruk nipis, aduk hingga rata.

2. Apabila ingin merasakan sensasi lain dari sambal ini, anda bisa menyiram bahan-bahan irisan tadi dengan minyak goreng panas.

3. Hidangkan sambal sebagai pendamping ikan panggang/ ikan bakar.

Related Posts:

  • PEPES IKAN PEDAS Pepes Ikan Pedas Pepes Ikan Pedas cocok untuk Anda penyuka hidangan pedas. Rasa akan makin lezat jika pepes dipanggang sebentar. Bahan: 500 gram ikan tenggiri atau ikan lain yang Anda suka, potong sesuai selera 2 l… Read More
  • MEMBUAT AYAM GORENG TEPUNG YANG KRIUK Resep Membuat Ayam Goreng Tepung Yang Kriuk Gara-gara ayam goreng tepung di bawah merk KFC, CFC, Wendy's atau McD dan lain sebagainya, menu ayam ini jadi semakin populer. Dan ternyata cara membuatnya tidak sulit. Hasilny… Read More
  • MIE SETAN SUPER PEDAS Resep: Mie Setan Super Pedas Sekarang jamannya makanan pedas mulai merambah dunia kuliner. Mulai dari keripik, kini hadir pangsit mie dengan rasa yang super pedas. Mungkin di kota Anda masing-masing ada gerai yang memang… Read More
  • MEREBUS DAN MENGUPAS TELUR UTUH SEMPURNA TANPA MEMBUAT RUSAK Cara Merebus dan Mengupas Telur Utuh Sempurna Tanpa Membuatnya Rusak Mengupas telur rebus dengan sempurna ternyata tidak mudah juga ya. Salah tekniknya, telur tidak bisa utuh dan masih menempel di cangkangnya. Ikuti tip… Read More
  • OKONOMIYAKI LEZAT ALA RESTORAN Resep Okonomiyaki Lezat Ala Restoran Okonomiyaki adalah salah satu kudapan khas Jepang yang nikmat dan mudah dibuat. Makanan yang menyerupai dadar ini berbahan dasar telur, tepung terigu dan sayur-sayuran. Selain menyeha… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,903

Popular Posts

Blog Archive