PEPES TAHU
Bahan :
400 grm tahu, haluskan
20 pucuk kemangi
75 grm jamur kancing, iris tipis
1 buah tomat, buang bijinya dan potong dadu kecil
1 batang daun bawang, diiris halus
5 lembar daun salam, potong-potong
25 ml santan
1 sdt garam
1 sdt ketumbar bubuk
Daun pisang dan tusuk gigi untuk membungkus
Cara membuat
Aduk semua bahan menjadi satu
Sendokkan ke dalam daun pisang dan bungkus seperti lontong
Kukus selama 25 menit sampai matang
Untuk 10 bungkus
Related Posts:
SAYUR LODEH DAUN SINGKONG
SAYUR LODEH DAUN SINGKONG
Bahan:2 ikat daun singkong, direbus1.500 ml santan dari 1 butir kelapa2 cm lengkuas, dimemarkan2 buah cabai hijau, dipotong bulat 1 cm3 sendok teh garam 1 sendok makan gula merah 2 send… Read More
TUMIS KEMBANG KOL
TUMIS KEMBANG KOL
Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:1/2 buah bawang bombay, dipotong tipis2 siung bawang putih, dicincang halus3 potong sosis, dipotong 1 1/2 cm3 sendok makan saus tiram 300 gram kembang kol, dipotong-potong50… Read More
SAYUR JAMUR KUAH ASAM
SAYUR JAMUR KUAH ASAM
Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:1.200 ml kaldu 1 buah wortel, dipotong bulat50 gram buncis, dipotong 3 cm100 gram jamur merang, dibelah 23 buah jamur kuping, diseduh, dipotong-potong2 buah cabai hijau … Read More
TUMIS KACANG PANJANG
TUMIS KACANG PANJANG
Bahan:10 lonjor (100 gram) kacang panjang, potong 8 cm1 buah tahu cina, dipotong 1x3cm, digoreng berkulit3 siung bawang putih, iris tipis4 butir bawang merah, iris tipis1 sendok makan kecap jamur … Read More
TERIK DAGING DAUN LABU
TERIK DAGING DAUN LABU
Bahan:500 gram daging sengkel, potong kotak 5x5 cm250 gram kentang, potong kotak2 lembar daun salam 2 batang serai, memarkan2 cm lengkuas, memarkan1.500 ml santan encer, dari perasan santan ken… Read More