Kolak Bola-bola Sukun
Bahan :
- 500 gr sukun kukus, haluskan
- 50 gr tepung tapioka/kanji
- 1/2 sdt garam
- 200 gr gula merah
- 50 gr gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 500 ml air
- 2 lembar daun pandan
- tepung kanji secukupnya untuk pengental
Bahan kuah (masak sampai mendidih) :
- 300 santan kental
- 1/2 sdt garam
- 2 lembar daun pandan
Cara membuat :
- 500 gr sukun kukus, haluskan
- 50 gr tepung tapioka/kanji
- 1/2 sdt garam
- 200 gr gula merah
- 50 gr gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 500 ml air
- 2 lembar daun pandan
- tepung kanji secukupnya untuk pengental
Bahan kuah (masak sampai mendidih) :
- 300 santan kental
- 1/2 sdt garam
- 2 lembar daun pandan
Cara membuat :
- Campur sukun kukus, kanji, dan garam. Aduk hingga rata. Bentuk bulat kecil seperti biji salak, letakkan di loyang besar yang sudah dioles minyak tipis. Selesaikan sampai semua adonan habis.
- Didihkan air dalam panci. Masukkan adonan sukun secara bertahap. Angkat, tiriskan.
- Masak gula merah, gula pasir dan daun pandan. Setelah mendidih saring. Masak lagi di atas kompor, tambahkan larutan tepung kanji (tepung kanji + sedikit air). Masak sampai mendidih.
- Masukkan biji sukunnya. Biarkan sebentar lalu matikan api.
- Sajikan dengan guyuran santan gurih.