Sabtu, 18 Juni 2016

Butter Cookies ala Monde

Bahan :
- 125 gr mentega asin
- 100 gr gula halus
- 1 sdt vanilla bubuk
- 1 butir telur
- 225 gr terigu self raising
- kismis dan kelapa kering secukupnya
Cat: kalo kelapa keringnya terlalu kasar bisa diblender sebentar supaya kalo dimakan tetap wangi kelapa tapi nggak terlalu berampas.


Cara membuat :
  1. Panaskan oven 180 C. Alasi loyang denga parchment paper/silpat.
  2. Kocok mentega, gula dan vanili menggunakan mixer sampai lembut dan pucat. Tambahkan telur lalu kocok sampai rata.(Cat: Kalau menggunakan kelapa/kismis masukkan sebelum tepung) Masukkan terigu sambil diayak ke atas adonan. Aduk rata.
  3. Letakkan adonan diantara 2 lembar plastik. Giling pipih, kira-kira setebal 0,7 mm.
  4. Cetak menggunakan cutter. Pindahkan ke atas loyang. Buat adonan yang menggunakan kelapa sangrai, beri taburan gula pasir di atasnya.
  5. Panggang selama 18 menit atau sampai kekuningan dan sudah garing. Angkat. Dinginkan di rak kawat. Simpan dalam wadah kedap udara.

Related Posts:

  • AYAM MASAK CABAI AYAM MASAK CABAI Bahan:1 ekor ayam, dipotong 24 bagian1/2 sendok teh garam 1 buah jeruk nipis, diambil airnya2 lembar daun salam 1 batang serai, dimemarkan10 buah cabai rawit merah, dibelah 22 sendok makan kecap… Read More
  • TUMIS AYAM DAUN KARI TUMIS AYAM DAUN KARI Bahan:1/2 ekor ayam, dipotong 12 bagian1 sendok teh air jeruk nipis 6 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya2 batang serai, dimemarkan3/4 sendok teh kari bubuk 3/4 sendok teh garam 1… Read More
  • AYAM PANGGANG BUMBU TOMAT AYAM PANGGANG BUMBU TOMAT Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:1 ekor ayam, dipotong 10 bagian2 sendok teh air jeruk nipis 1 sendok teh garam 2 siung bawang putih, dicincang halus1 buah bawang bombay, dicincang halus2 buah … Read More
  • TUMIS AYAM AROMA JERUK TUMIS AYAM AROMA JERUK Bahan:1 ekor ayam, dipotong 102 lembar daun salam 6 lembar daun jeruk buang tulangnya 1 batang serai, dimemarkan1 sendok makan kecap manis 1 sendok teh garam 1/4 sendok teh meric… Read More
  • AYAM BAKAR BUMBU LENGKUAS AYAM BAKAR BUMBU LENGKUAS Bahan:1 ekor ayam, dipotong 103 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya2 batang serai, dimemarkan2 cm jahe, dimemarkan2 lembar daun salam 2 sendok teh garam 2 sendok makan kecap manis … Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

132,170

Popular Posts

Blog Archive