Pumpkin Bread
Bahan :
- 200 gr tepung terigu protein sedang
- 200 gr gula halus
- 1/2 sdt garam halus
- 1 sdt baking soda
- 1 cup (sekitar 250 gr) labu kukus halus
- 120 ml olive oil
- 2 butir telur, kocok lepas
- 1/4 cup air (aku pake susu cair)
- 1 sdm bumbu spekku (aku bikin dari kayu manis, pala, cengkeh dan kapulaga)
Cara membuat :
- 200 gr tepung terigu protein sedang
- 200 gr gula halus
- 1/2 sdt garam halus
- 1 sdt baking soda
- 1 cup (sekitar 250 gr) labu kukus halus
- 120 ml olive oil
- 2 butir telur, kocok lepas
- 1/4 cup air (aku pake susu cair)
- 1 sdm bumbu spekku (aku bikin dari kayu manis, pala, cengkeh dan kapulaga)
Cara membuat :
- Panaskan oven 180C atau 350F. Olesi loyang loaf dengan margarine dan taburi ttepung.
- Dalam mangkuk, ayak tepung, soda kue, gula dan garam.
- Dalam wadah, campur labu, minyak, telur, bumbu spekku dan susu cair. Masukkan bahan campuran tepung, gula, soda kue dan garam. Aduk asal rata jangan overmix.
- Tuang di loyang loaf dan panggang sekitar 50 menit atau apabila ditusuk keluar dalam keadaan kering.