Selasa, 12 April 2016


SAMBAL GORENG JENGKOL

Bahan :
Jengkol rebus 250 gram, iris tipis, goreng
Teri
Cabai merah 2 buah, iris panjang tipis, goreng
Air asam 1 sdt
Daun salam 1 lembar
Lengkuas 1 cm, memarkan
Gula merah sisir 2 sdt
Minyak goreng 2 sdm
Gula pasir 1 sdt
Bumbu halus :
Bawang putih 2 siung
Bawang merah 4 butir
Cabai merah 2 buah
Cabai rawit 2 buah
Garam secukupnya

Cara membuat Sambal Goreng Jengkol :
1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam dan lengkuas hingga harum.
2. Tambahkan gula merah, gula pasir dan air asam, masak hingga kental.
3. Tambahkan jengkol, Teri dan cabai merah. Masak hingga bumbu meresap.

Tips: Jika ingin jengkol tidak keras, iris jengkol tipis-tipis dan tidak usah digoreng.

Related Posts:

  • SAMBAL DABU-DABU (MANADO) SAMBAL DABU-DABU (MANADO) Bahan-bahannya : - 10 buah cabe merah - 6 siung bawang merah- 8 lembar kemangi- 2 buah cabe hijau- 2 buah tomat- 2 buah jeruk nipis- 1/2 sdt garam- 1 sdm air jeruk nipisCara Membuat Sambal Dabu-D… Read More
  • SAMBAL NANAS SAMBAL NANAS Bahan : - 1/2 potong nanas - 1 cabe rawit- 2 cabe merah- 1/2 sendok teh terasi bakar- 1 1/2 sendok makan gula merah, atau gula putih- 1 sendok teh garamCara Membuat :1. Cuci nanas, setelah sebelumnya di kupas… Read More
  • SAMBAL IJO SAMBAL IJO Bahan-bahan : - 60 buah lombok ijo - 1 buah tomat hijau- 6 buah bawang merah- 3 sendok gula- Garam secukupnya- kaldu bubuk rasa ebi, sapi atau ayam- 50 gr air- 11 buah cabe hijau besarCara Membuatnya :1. Bersi… Read More
  • SAMBAL KENCUR SAMBAL KENCUR Bahan : - 15 cm kencur dikupas - 10 buah cabe merah- 5 buah cabe rawit- 2 siung bawang putih- 1 sendok teh terasi- 1 sendok teh garam- 1/2sendok makan gula merahCara Membuat :- Goreng cabe merah, cabe rawit,… Read More
  • SAMBAL REBON SAMBAL REBON Bahan-bahan : - 30 bh cabe rawit - 5 btr bawang merah, iris- 2 siung bawang putih, iris- 1 bh tomat, iris- 1 sdm rebon kering, bilas air- Garam secukupnya- Gula secukupnya- Air jeruk secukupnyaCara Membuatnya… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,301

Popular Posts

Blog Archive