Selasa, 12 April 2016


JENGKOL PEDAS MANIS

Bahan-bahan

15 biji jengkol yang sudah di rebus
2 biji cabe rawit
2 biji tomat ukuran sedang
1 buah lombok merah
gula pasir
gula merah
garam
2 buah bawang merah
2 buah bawang putih
minyak goreng utk menumis
+
Langkah

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, lombok merah, tomat, garam, gula pasir, dan gula merah
+
potong2 jengkol sesuai selera

+
tumis bumbu halus, dan masukkan jengkol.aduk hingga rata. jika bumbu sudah mulai mengental, angkat


Related Posts:

  • SUPER PRAKTIS WAFFLE WORTEL 5 BAHAN Waffle merupakan makanan yang sangat pas untuk disajikan saat acara kumpul sore bersama sahabat. Waffle ini juga sangat mudah dibuat Ladies. Anda hanya perlu 5 bahan sederhana saja untuk membuatnya. Simak resepnya hanya di… Read More
  • ES YOGURT SEGAR DAN SEHAT Resep Es Yogurt Segar dan Sehat Bahan-Bahan: 1 liter yogurt plain 250 gram gula pasir 250 ml air 1/4 sdt garam pewarna makanan (opsional) Cara Membuat: Panaskan air dan masukkan gula. Masak sampai gula larut, matika… Read More
  • CUMI GORENG TEPUNG Resep Cumi Goreng Tepung Ala Restoran Bahan-Bahan 650 gram cumi-cumi minyak sayur lada hitam bubuk tepung terigu serba guna cabai dan irisan lemon sebagai garnish Cara Membuat 1. Bersihkan cumi-cumi, tiriskan sampai ben… Read More
  • NASI GORENG SAWI HIJAU PEDAS Resep Nasi Goreng Sawi Hijau Pedas Bahan-bahan: Nasi goreng (2 porsi) 50 gr atau 1 ikat sawi hijau  1 sdm mentega 1 butir telur, kocok lepas 4 buah cabai hijau, buang bijinya 2 buah cabai rawit 5 butir bawang merah… Read More
  • BAKWAN TAHU DAN SAYURAN RENYAH Resep Bakwan Tahu dan Sayuran Renyah Bahan-bahan: 1 ons tahu, potong kecil-kecil 50 gram kecambah 50 gram wortel rajang halus 2 butir telur 1 ons tepung terigu 300 ml santan garam dan merica secukupnya 1 batang daun b… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,634

Popular Posts

Blog Archive