Sabtu, 30 Juli 2016

CAP CAY KUAH

Bahan-bahannya adalah:
Seikat sawi hijau
Seikat sawi putih
3 batang wortel
3 buah tahu putih
5 buah bakso yang diiris tipis.
1 butir telur
4 siung bawang merah
4 siung bawang putih
Cabai rawit sesuai selera
Garam secukupnya
Gula secukupnya
Penyedap rasa secukupnya
Saus sambal secukupnya
Saus tomat secukupnya
Minyak goreng secukupnya
Cara membuat
Pertama-tama masak telur dengan di orak arik. Setelah itu geprek bawang merah dan bawang putih. Lalu iris tipis cabe rawit. Rebus sayur setengah matang dan goreng kering tahu yang telah dipotong kotak-kotak. Panaskan minyak goreng di atas wajan, kemudian masukkan bawang merah dan bawang putih juga cabe rawit. Tumis hingga harum. Kemudian masukkan tahu, telor orak-arik, baso, dan juga sayuran. Selanjutnya tuang air dan beri bumbu seperti gula, garam, penyedap rasa, hingga saus tomat dan sambal. Jika sudah terlihat meresap, angkat dan sajikan selagi hangat.

Related Posts:

  • SEMUR DAGING BETAWI Resep Semur Daging Betawi Bahan-bahan: 500 gr daging sapi, iris melintang mengikuti serat 5 butir bawang merah, iris tipis 2 sdm minyak goreng 3 buah cengkih 2 lembar daun salam 4 cm kayu manis 1 kulit ari biji pala 2… Read More
  • PISANG GORENG SUSU LEZAT KRIUK Resep Pisang Goreng Susu Lezat Kriuk Bahan: 6 buah pisang kepok 4 sdm terigu 100 ml susu UHT plain 1 sdm gula 1/4 sdt garam Cara Membuat: Campur tepung terigu, gula, garam, dan susu. Aduk sampai rata dan tak ada y… Read More
  • BAKSO AYAM EMPUK TANPA PENGAWET Resep Bakso Ayam Empuk Tanpa Pengawet Bahan-Bahan 450 gram daging ayam 3 siung bawang putih, diulek 1 butir bawang merah, dicincang 30 gram tepung tapioka 1/2 gelas es batu  1/2 sdt garam 1/4 sdt lada bubuk minyak … Read More
  • KOLAK PISANG 4 BAHAN Resep Kolak Pisang 4 Bahan Bahan-Bahan 4 buah pisang 1/4 sdt garam 150 gram gula 400 cc santan kelapa Cara Membuat Didihkan santan kelapa, garam, dan gula dengan api kecil sambil terus diaduk. Masukkan potongan pis… Read More
  • IKAN BAKAR SAMBAL KECAP Resep Ikan Bakar Sambal Kecap Bahan-bahan: 5 ekor ikan ukuran sedang (bisa ikan mujair, nila, bawal atau yang lainnya) 1 buah jeruk nipis 1 sdm air asam jawa 2 siung bawang putih, haluskan 1 sdt garam minyak untuk men… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,663

Popular Posts

Blog Archive