Rabu, 22 Juni 2016

Katrisala

Bahan ketan  :
- 150 gr beras ketan hitam (campur dengan beras ketan putih dan rendam 2 jam)
- 150 gr beras ketan putih 
- 200 ml santan
- 1/2 sdt garam
- 2 lembar daun pandan

Bahan sarikaya :
- 4 butir telur
- 170 gr gula merah, serut
- 50 ml air
- 150 ml santan kanil
- 1 sdm tepung beras
- 1/4 sdt garam
- 2 lembar pandan

Cara membuat :
  1. Kukus beras ketan 2 macam selama 15 menit. Masak santan dan garam bersama daun pandan sampai mendidih. Angkat daun pandannya masukkan beras ketan tadi. Aduk aduk sampai santan terserap habis. Kukus kembali selama 25 menit. Setelah matang, padatkan di dalam loyang yang sudah dialasi daun pisang dan dioles sedikit minyak.
  2. Masak gula merah bersama 50 ml air dan pandan. Setelah mendidih dan larut, saring. Biarkan agak hangat supaya ketika telur dimasukkan tidak matang.
  3. Campur gula merah, santan, telur, tepung beras dan garam. Aduk sampai rata. Saring.
  4. Tuang ke atas lapisan ketan. Kukus selama kurang lebih 30 menit dengan api sedang (kalau apinya terlalu tinggi nanti lapisan sarikayanya akan mengembang dan permukaannya bergelombang sekali)
  5. Angkat, dinginkan lalu potong potong.


Related Posts:

  • CHOCOLATE ALMOND CAKE Chocolate Almond Cake Bahan : - 113 gr dark cokelat- 1 sachet kopi instan 2 in 1 (boleh diskip)- 113 gr unsalted butter, suhu ruang- 132 gr gula halus - 1 sdm gula pasir (untuk dikocok bersama putih telur) - 3 telur ukura… Read More
  • SAMBAL UDANG PETE Sambal Udang Pete 1/2 kg udang sederhana besar, buang kepala dan belah belakang, cuci dan gaulkan dengan garam dan goreng sebentar, angkat dan ketepikan. 300 gm isi petai ~ panaskan sikit minyak dan goreng isi petai seb… Read More
  • PAI GORENG NANGKA Pai Goreng Nangka Bahan Kulit:- 200 gram tepung terigu protein sedang - 25 gram tepung beras - 25 gram pastry margarin - 30 gram minyak goreng - 50 gram gula tepung - 1 butir telur - 1/2 sendok teh baking powder (aku skip… Read More
  • PUDING CASSABLANCA LABU Puding Cassablanca Labu  Bahan : - 3 butir telur - 1 1/2 bungkus agar-agar bening- 50 gr margarine (aku pakai Blue Band) - 2 sdm terigu- 1/4 kaleng susu kental manis - 220 gr gula pasir- 3 gelas air (750 ml)- 10 gr c… Read More
  • PUDING LAPIS LABU UBI UNGU Puding Lapis Labu Ubi Ungu Bahan : - 2 bks agar-agar bubuk tanpa warna - 1/2 kaleng susu kental manis - 5 butir telur - 2 sdm margarin- 100 gr labu kukus halus- 100 gr ubi ungu kukus halus - 375 - 400 gr gula pasir (sesu… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,545

Popular Posts

Blog Archive