Kamis, 04 Agustus 2016

ES TIMUN MARKISA

Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
5 buah ketimun, diblender halus, disaring
4 buah jeruk nipis, diperas airnya
500 ml air 

Bahan Air Gula:
50 gram gula pasir 
200 ml air 
100 ml sirup markisa 

Bahan Pelengkap:
350 gram lidah buaya 
350 gram es batu 
1 sendok makan selasih, direndam air

Cara membuat:
  1. Air gula, campur gula pasir dan air. Masak tanpa diaduk hingga gula larut. Tambahkan sirup markisa. Aduk rata.
  2. Aduk rata ketimun blender dengan air jeruk nipis dan air gula.
  3. Sajikan bersama bahan pelengkap.


Untuk 7 porsi

Related Posts:

  • NASI MEKSIKO Resep Nasi Meksiko Bahan: minyak zaitun secukupnya 1 siung bawang cincang 1 sdt bawang putih cincang 1 sdt cabai merah cincang 500 gram nasi putih 150 ml saus tomat 750 ml air 2 buah wortel, potong dadu 2 sdt kaldu ayam… Read More
  • KUE JERUK YANG AKAN SEGARKAN HARI ANDA Resep Kue Jeruk Yang Akan Segarkan Hari Anda Bahan: 1 buah jeruk, potong-potong kecil 400 gram tepung self-raising 250 gram gula 3 butir telur 180 gram butter, lelehkan gula bubuk secukupnya untuk taburan Cara Memasak… Read More
  • KRIM SUP SUPER LEZAT Resep Krim Sup Super Lezat Bahan: 350 paha ayam, hilangkan kulitnya. 750 ml kaldu ayam 3 batang daun bawang 1 siung bawang merah, cincang 1 buah wortel, rajang halus 2 batang seledri, rajang halus 2 siung bawang putih d… Read More
  • SOP AYAM ALA ANAK KOST Resep Sop Ayam ala Anak Kost Bahan-Bahan 450 gram daging ayam 6 buah wortel, dikupas dan dipotong-potong 4 batang seledri 1 buah bawang bombay, dicincang 2,5 sdt garam 1 sdt lada bubuk Cara Memasak 1. Cuci bersih daging … Read More
  • TUMIS AYAM ASAM MANIS DENGAN BUAH CERI Resep Tumis Ayam Asam Manis dengan Buah Ceri Porsi: 4Waktu persiapan: 10 menitWaktu memasak: 10 menitBahan-Bahan6 ons daging ayam tanpa tulang, potong dadu1 sdm kecap1/2 sdt tepung maizena2 sdm minyak sayur1/2 butir bawan… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,342

Popular Posts

Blog Archive