Minggu, 17 April 2016


RAINBOW CAKE JAR

Bahan:

200 gram tepung terigu

1 sdt baking powder

125 ml susu cair

175 gram mentega

4 butir telur ayam

225 gram gula pasir

1/2 sdt vanili bubuk

Pewarna makanan warna merah muda, jingga, kuning, biru muda, hijau dan ungu secukupnya

Beberapa gelas kaca atau jar kaca

Cara Membuat:

Kocok telur, mentega dan gula pasir hingga tercampur dan mengembang.
Masukkan tepung terigu, vanili bubuk dan baking powder sedikit demi sedikit sampai habis.
Masukkan susu cair hingga tercampur rata.
Bagi adonan dalam 6 wadah yang berbeda, masing-masing beri pewarna secukupnya.
Masukkan adonan dalam masing -masing jar atau gelas, susun dengan warna sesuai keinginan Anda.
Susun gelas yang udah diisi dengan adonan di atas loyang persegi yang sudah diisi air hingga 1/4 bagian loyang. Hal ini untuk menghindari gelas pecah atau retak selama proses pemanggangan.
Panggang adonan dengan suhu 175 derajat celsius selama 30 - 35 menit.
Angkat kue yang sudah matang. Dinginkan hingga mencapai suhu ruangan.
Dengan masih berada di dalam jar atau gelas, hias bagian atas kue dengan buttercream dan meses warna-warni, atau tambahkan strawberry segar dan cokelat yang dilelehkan.

Related Posts:

  • ROTI AYAM KEJU ROTI AYAM KEJU Bahan Roti:250 gram terigu protein tinggi 100 gram terigu protein sedang 7 gram ragi instan 15 gram susu bubuk 50 gram gula pasir 1 butir telur 200 ml air es 1 sendok teh … Read More
  • CAKE PANDAN ISI GULA MERAH CAKE PANDAN ISI GULA MERAH Bahan:200 gram margarin 125 gram gula pasir halus 4 butir telur 250 gram tepung terigu protein sedang 50 gram susu bubuk 1 sendok teh baking powder 75 ml air suji, … Read More
  • CHIFFON PANDAN KEJU CHIFFON PANDAN KEJU Bahan:150 gram tepung terigu protein rendah 1 sendok teh baking powder 35 gram gula pasir 90 ml santan kental instan80 gram minyak goreng 50 ml air daun suji dari 30 lmbar daun suji… Read More
  • PASTRI ISI AYAM JAMUR PASTRI ISI AYAM JAMUR Bahan:1 lembar puff pastry siap pakai, dipotong 5x5 cmBahan Isi (aduk Rata):2 buah paha ayam atas bawah, dibuang tulangnya, dicincang50 gram jamur kaleng, dicincang kasar3 buah jamur kuping, diseduh,… Read More
  • SUS KEJU DAGING SUS KEJU DAGING Bahan Kulit:125 gram margarin 250 ml air 1/2 sendok teh garam 175 gram tepung terigu protein sedang 4 butir telur, kocok lepas50 gram keju cheddar, diparut halus1 batang seledri, dicinc… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,881

Popular Posts

Blog Archive