Kamis, 07 Juli 2016

CIMOL HOT

Bahan Biang:
50 gram tepung sagu 
175 ml air 
1 siung bawang putih, dihaluskan

Bahan:
175 gram tepung sagu 
1 sendok makan tepung beras 
1 batang daun bawang, diiris halus
5 butir cabai rawit merah, ditumbuk kasar
1/2 sendok makan garam 
1/4 sendok teh merica bubuk 
1/2 sendok teh penyedap rasa 
minyak untuk menggoreng 

Bahan Saus:
5 sendok makan saus sambal bangkok 

Cara Membuat Cimol Hot:
1. Biang, rebus air dan bawang putih sampai mendidih dan harum. Segera tuang ke dalam tepung sagu sambil diaduk sampai bergumpal.
2. Masukkan daun bawang, cabai rawit, garam, merica bubuk, dan penyedap rasa. Aduk rata.
3. Ambil sedikit adonan. Bentuk bulat.
4. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan diatas api sedang hingga matang.
5. Sajikan bersama saus sambal Bangkok. (Kn)
Untuk 57 buah

Related Posts:

  • BAKWAN JAGUNG MANIS ISTIMEWA Resep Bakwan Jagung Manis Istimewa Bakwan jagung merupakan kuliner khas Indonesia yang sangat populer. Makanan ini dapat dikonsumsi sebagai lauk ataupun makanan pembuka dan snack. Berikut cara membuatnya:   Bahan:… Read More
  • SALAD ASPARAGUS UDANG CIAMIK Resep: Salad Asparagus Udang Ciamik Kali ini team Vemale akan mencoba untuk menghadirkan satu resep salad sedap yang bisa Anda coba. Salad menyehatkan ini bisa Anda nikmati saat sore hari sepulang beraktivitas bersama … Read More
  • OMELET ALA SPANYOL Resep Omelet Ala Spanyol Omelet merupakan menu sarapan yang paling banyak dicari karena selain mudah dimasak, menu ini juga sangat bergizi dan lezat. Jika Anda dan keluarga merupakan penggemar omelet, berikut ini ada res… Read More
  • DIY ES KRIM STROBERI COKLAT BEBAS GULA DIY Es Krim Stroberi Coklat Bebas Gula Panas yang terik akan terobati dengan segera saat melihat makanan ini. Segarkan hari Anda dengan es krim lezat buatan sendiri ini. Selain lezat dijamin es krim ini juga super sehat … Read More
  • SMOOTHIES PISANG KACANG Smoothies Pisang Kacang Siang hari yang terik tentu akan membuat Anda haus serta gerah. Ini bisa menyebabkan semangat aktivitas Anda menurun lho Ladies. Bagi Anda yang ingin merefresh kembali pikiran dan juga badan Anda … Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,856

Popular Posts

Blog Archive