Jumat, 12 Agustus 2016

KUE KERING PUTIH TELUR OREO

Bahan:
4 putih telur 
1/2 sendok teh garam 
1 sendok teh cream of tartar 
300 gram gula pasir halus 
1/2 sendok teh pasta vanilla 
4 keping Oreo tanpa krim, haluskan
100 gram cokelat masak pekat, dilelehkan, untuk pencelup

Cara Membuat Kue Kering Putih Telur Oreo:
1. Kocok putih telur, garam, dan cream of tartar sampai setengah mengembang.
2. Masukkan gula pasir halus sedikit-sedikit  sambil dikocok sampai kental, dan licin.
3. Tambahkan pasta vanilla dan Oreo. Kocok rata.
4. Masukkan dalam kantung plastik segitiga. Semprot  di atas silpat.
5. Oven dengan api bawah suhu 100 derajat Celsius 140  menit. Biarkan pintu  oven sedikit terbuka .
6. Setelah matang celupkan kukis kedalam cokelat masak pekat leleh.(By)
Untuk 450 gram

Related Posts:

  • CAH UDANG SAUS PLUM CAH UDANG SAUS PLUM Bahan:300 gram udang jerbung, bersihkan, sisakan ekornya1/2 buah bawang bombay, iris panjang3 siung bawang putih, cincang halus1/2 buah paprika hijau, potong kotak 1,5 cm1/2 buah paprika kuning, poto… Read More
  • BABAT GORENG BAWANG PUTIH BABAT GORENG BAWANG PUTIH Bahan:500 gram babat 2 lembar daun salam 2 cm lengkuas, dimemarkan2 cm jahe, dimemarkan500 ml air 3 sendok makan bawang putih goreng, diremas-remasMinyak untuk menggoreng Bu… Read More
  • TORTILLA SCRAMBLE EGG TORTILLA SCRAMBLE EGG Bahan:2 lembar kulit tortilla 2 sendok teh mentega tawar Bahan Telur:4 butir telur 50 ml susu cair 1 buah tomat, buang kulit, potong dadu100 gram bayam merah, petiki, seduh, cin… Read More
  • IGA PEDAS LADA HITAM IGA PEDAS LADA HITAM Bahan:3 siung bawang putih, cincang kasar1/2 buah bawang bombay, cincang kasar7 buah cabai kering, cincang halus750 gram iga sapi 1.500 ml air 3 sendok makan saus tiram 2 sendok makan… Read More
  • IKAN BAKAR IKAN BAKAR Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:5 ekor ikan mujaer ukuran kecil, dikerat-kerat1 sendok makan air jeruk nipis 3/4 sendok teh garam 1 sendok makan air asam jawa (dari 1 sendok teh asam jawa dan 2 sendok maka… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,909

Popular Posts

Blog Archive