Red Velvet Cake Pops
Bahan :
- 125 gr tepung terigu protein sedang
- 1/4 sdt baking powder
- 1/4 sdt garam
- 1 sdm (10 gr) cokelat bubuk
- 57 gr mentega tawar
- 150 gr gula pasir
- 1 butir telur
- 1/4 sdt vanilla bubuk
- 120 ml buttermilk (aku bikin dari 120 ml susu cair ditambah 1/2 sdm perasan air jeruk nipis, diamkan selama 10 menit)
- 1 sdm pewarna makanan merah
- 1/2 sdt cuka
- 1/2 sdt baking soda
Cara membuat :
- 125 gr tepung terigu protein sedang
- 1/4 sdt baking powder
- 1/4 sdt garam
- 1 sdm (10 gr) cokelat bubuk
- 57 gr mentega tawar
- 150 gr gula pasir
- 1 butir telur
- 1/4 sdt vanilla bubuk
- 120 ml buttermilk (aku bikin dari 120 ml susu cair ditambah 1/2 sdm perasan air jeruk nipis, diamkan selama 10 menit)
- 1 sdm pewarna makanan merah
- 1/2 sdt cuka
- 1/2 sdt baking soda
Cara membuat :
- Panaskan oven 175 C. Pasang paper cup 12 buah ke dalam loyang muffin .
- Campur tepung terigu, cokelat bubuk, garam dan baking powder, ayak.
- Kocok mentega dan vanila bubuk menggunakan mixer sekitar 2 menit. Tambahkan gula dan lanjutkan mengocok hingga mengembang sekitar 2-3 menit. Masukkan telur dan kocok hingga rata.
- Dalam gelas ukur, campur buttermilk dan pewarna merah. Aduk hingga rata.
- Dengan mixer kecepatan rendah masukkan bergantian tepung dan buttermilk dalam 3 tahap dimulai dengan tepung dan diakhiri dengan tepung lagi.
- Dalam gelas kecil campur baking soda dan cuka. Biarkan sampai bunyi berdesis dan segera campur ke dalam adonan kue. Aduk rata.
- Tuang adonan ke dalam loyang muffin yang sudah dialas paper cup. Lakukan dengan cepat karena baking soda mulai bekerja.
- Panggang selama 18-23 menit.