ES TEBU CENDOL CINCAU
Bahan Es Tebu:
500 gram air tebu
2 sendok makan air jeruk nipis
100 gram gula pasir
300 ml air
Bahan Pelengkap:
600 ml air kelapa
150 gram kelapa keruk lebar
300 gram cendol
150 gram cincau hitam, dikeruk panjang
100 ml susu kental manis
500 gram air tebu
2 sendok makan air jeruk nipis
100 gram gula pasir
300 ml air
Bahan Pelengkap:
600 ml air kelapa
150 gram kelapa keruk lebar
300 gram cendol
150 gram cincau hitam, dikeruk panjang
100 ml susu kental manis
Cara membuat:
- Aduk rata air tebu dan air jeruk nipis. Cetak di cetakan es batu. Bekukan.
- Campur gula pasir dan air. Masak hingga mendidih. Dinginkan.
- Campur air kelapa, air gula, kelapa, cendol, dan cincau. Aduk rata. Sajikan dengan es teh bek.
Untuk 6 porsi