Kamis, 19 Mei 2016

Resep Kremes Bandeng Renyah

Bahan yang dibutuhkan:
Ikan Bandeng ukuran kecil 10 buah
Garam 1 sendok teh
Bawang putih 2 siung, haluskan
1 bungkus tepung kremes khusus
Air 350 ml
Kuning telur 1 butir
Cara membuat :
  1. Campur bawang putih, garam dan sedikit air, lumurkan ke ikan bandeng, diamkan 15 menit, lalu goreng ikan hingga matang, sisihkan.
  2. Campur tepung kremes, air, dan kuning telur, aduk rata
  3. Panaskan minyak agak banyak di wajan anti lengket hingga benar-benar panas.
  4. Tuang kremesan secukupnya dari jarak agak jauh dari atas wajan agar kremesan bisa langsung mengembang dan bersarang, kecilkan api, biarkan kremesan hingga setengah kering sambil di kumpulkan ke tengah wajan.
  5. Celup ikan bandeng ke adonan kremesan, letakkan di pinggir kremesan, lalu gulung dengan bantuan dua buah spatula.
  6. Tekan-tekan agar merekat kuat gulungannya. Goreng hingga kering. Tiriskan di tisue dapur.
Jika ingin tahu cara membuat tepung kremes yang renyah sekaligus tips membuat kremesan yang renyah dan berhasil, ikuti tips Dari Diah Didi berikut ini ya, Ladies. Jika tidak ingin repot membuat tepung kremes sendiri, Anda juga bisa memakai tepung kremes KHUSUS dari Diah Didi ini.Yuk coba sendiri di rumah.

Related Posts:

  • NASI GORENG KAMBING NASI GORENG KAMBING Bahan-bahan:3 piring nasi putih300 gr daging kambing matang dari 10 tusuk sate kambing1 lembar daun salam1 batang serai5 cm kayu manisMinyak goreng (resep asli pake minyak samin) secukupnyaKecap manis … Read More
  • AYAM BAKAR KALASAN AYAM BAKAR KALASAN Bumbu halus: 8 butir bawang merah 4 siung bawang putih4 butir kemiri1 sdm ketumbar½ sdt jinten hitamGaram secukupnyaPenyedap rasa secukupnyaBahan sambal:3 buah cabe rawit (sesuaikan selera pedas anda)3… Read More
  • SATE KAMBING GORENG SATE KAMBING GORENG sate gorengBahan-bahan 250 gram daging kambingsecukupnya cabe rawit cincangBuat bumbu halusMerica secukupnyaGaram secukupnyaBawang putih 2 siungBawang merah 3 butirCara membuatCuci Daging Kambing samp… Read More
  • SATE BUNTEL SATE BUNTEL Untuk 4 porsi Bahan500 g daging kambing, cincang20 batang tusuk sate2 sdm kecap manis3 sdm tepung roti2 siung bawang putih, cincang1 batang daun bawang, iris tipis1 butir telur ayam, kocok rata2 sdm minyak go… Read More
  • SATE MARANGGI PURWAKARTA SATE MARANGGI PURWAKARTA Sate Maranggi adalah sate khas Purwakarta. Adapun jika Anda sedang darting alias darah tinggi atau bludreg, bahan daging kambing bisa Anda ganti dengan daging sapi. BahanSediakan 500 gram daging… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,701

Popular Posts

Blog Archive