Kamis, 19 Mei 2016

Resep Cantik Putu Ayu Labu Kuning Untuk Natal Mengesankan

Bahan :
100 gram tepung terigu protein sedang
100 gram gula pasir
4 butir telur
150 gram labu kuning kukus, haluskan
100 ml santan kental
1 sendok teh sp atau pengembang ( jika mau lebih cakey dan kokoh putu ayunya )
1/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh vanili bubuk

Cara membuat :
  1. Siapkan cetakan putu ayu, olesi sedikit minyak hingga rata, lalu beri kelapa parut yang sudah di kukus dan di beri sedikit garam, ratakan di dasar cetakan.
  2. Kocok telur, gula dan sp ( jika pakai ) sampai mengembang, kental berjejak dan kaku, masukkan garam dan vanili, kocok rata sebentar.
  3. Masukkan tepung terigu sambil di ayak, santan dan labu kuning kukus halus, aduk rata perlahan dengan spatula.
  4. Panaskan panci pengukus berisi air hingga mendidih
  5. Tuang di cetakan yang sudah di beri kelapa parut, lalu kukus selama 15 menit.
Tips khusus:
Tutup penutup kukusan dengan serbet agar air tidak menetes di kue.
Nah, jika ingin tahu tip-tips menarik dan bermanfaat dan anti gagal membuat Putu Ayu, Anda bisa membuka langsung ke resep Diah Didi berikut ini, Ladies.
Terimaka sih untuk Diah Didi atas resep kue cantik tradisional yang mudah dibuat ini. Selamat mencoba, Ladies.

Related Posts:

  • STEAM EGG TOFU STEAM EGG TOFU Bahan nya: * 2 buah tofu ukuran besar, haluskan * 2 butir telur * 2 btg daun bawang, iris halus* 2 buah cabe merah, iris halus* 1 sdt lada bubuk* garam + gula secukupnyaCara Memasaknya:1.) Campur tahu y… Read More
  • TAHU PUDING ISTIMEWA Puding Tahu Istimewa BAHAN-BAHAN PUDING TAHU 75 ml susu kental manis700 ml air75 gram gula pasir100 gram tahu putih, potong dadu kecil-kecil1 butir kuning telur50 ml putih telur, kocok kaku1 bungkus agar-agar bubuk½ sendo… Read More
  • TAHU KUKUS SAUS PETIS TAHU KUKUS SAUS PETIS Untuk anda yang ingin menikmati kudapan sehat bebas minyak, tahu kukus saus petis berikut ini bisa menjadi pilihan yang tepat. Jika Anda penggemar sajian pedas, potongan cabai rawit pun bisa Anda tamb… Read More
  • TAHU ROLADE Rolade Tahu Bahan : 450 gram tahu putih, dihaluskan 3 lembar kembang tahu , rendam100 gram daging ayam, giling3 butir telur4 lembar daging asap, untuk lapisan2 batang daun bawang, iris halusBumbu yang dihaluskan :1/4 sdt m… Read More
  • SATE TAHU TEMPE RESEP SATE TAHU TEMPE Bahan-bahan: - Tahu dan tempe yang sudah digoreng secukupnya - Kecap manis secukupnya- Minyak goreng secukupnya- Tusuk sate secukupnyaBahan bumbu sate:- 250 gram kacang tanah, goreng- 5 buah cabai mer… Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,573

Popular Posts

Blog Archive