Puding Tiramisu
Bahan cake sponge cokelat :
- 2 butir telur (kalau kecil pakai 3 butir)
- 90 gr gula halus
- 75 gr tepung terigu protein sedang
- 10 gr coklat bubuk
- 35 gr air
- 1/2 sdt baking powder
- 1 sdt emulsifier
- 25 gr minyak jagung
- 1/2 sdt vanili bubuk
Cara membuat :
-10 gr serbuk agar-agar
- 600 ml susu cair
- 80 gr gula halus
- 1/2 bagian air Nescafe
- 1/2 sdt vanilla bubuk
- 1 sdt pasta moca
Cara membuat :
- 1/2 bagian agar-agar
- 1 buah kuning telur
- coklat bubuk secukupnya
Cara membuat :
- 2 butir telur (kalau kecil pakai 3 butir)
- 90 gr gula halus
- 75 gr tepung terigu protein sedang
- 10 gr coklat bubuk
- 35 gr air
- 1/2 sdt baking powder
- 1 sdt emulsifier
- 25 gr minyak jagung
- 1/2 sdt vanili bubuk
Cara membuat :
- Panaskan oven suhu 170 C. Ayak semua bahan tepung. Masukkan dalam wadah. Tambahkan semua bahan lain kecuali minyak.
- Kocok dengan kecepatan rendah dulu agar tepung tidak beterbangan, Setelah rata kocok sampai mengembang kental berjejak. Tap jangan kelamaan nanti kuenya turun ketika keluar dari oven.
- Tuang dalam loyang 20 atau 21 cm yang sudah dioles dan dialas kertas roti.
- Panggang dalam oven dengan suhu 170C selama sekitar 30 menit atau sampai ditusuk sudah tidak lengket lagi.
- Angkat, dinginkan. Masukkan kembali ke dalam loyang.
- Tuang 1/2 bagian air Nescafe ke atas cake.
-10 gr serbuk agar-agar
- 600 ml susu cair
- 80 gr gula halus
- 1/2 bagian air Nescafe
- 1/2 sdt vanilla bubuk
- 1 sdt pasta moca
Cara membuat :
- Masukkan agar-agar, vanili bubuk, susu cair dan gula di dalam panci dan masak hingga mendidih.
- Bagi adonan menjadi dua bagian.
- Satu bagian tambahkan air Nescafe dan tambahkan 1 sendok pasta mocca.
- Tuang di atas lapisan cake. Masukkan dalam kulkas.
- 1/2 bagian agar-agar
- 1 buah kuning telur
- coklat bubuk secukupnya
Cara membuat :
- Panaskan kembali 1/2 bahagian agar-agar tadi.
- Ambil 1 sendok dan campurkan dengan kuning telur dan kocok sedikit hingga rata.
- Tuang kembali ke dalam adonan agar. Masak kembali asal mendidih. Angkat.
- Matikan api.
- Keluarkan puding cake tado dari kulkas. Cakar cakar permukaannya dengan garpu (agar adonan berikutnya bisa melengket dengan baik)
- Tuang adonan lapisan atas. Dinginkan di kulkas
- Hias dengan taburan coklat bubuk.