Kamis, 12 Mei 2016

Resep Es Kacang Merah


Bahan-bahan:
  • 250 gr kacang merah
  • 1,5 liter air
  • 3 sdm gula merah, hancurkan
  • 4 sdm gula pasir
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt vanili
  • susu kental manis secukupnya
  • es batu secukupnya
Bahan kuah:
  • 350 ml santan kental (bisa juga diganti dengan creamer)
  • 3 lembar daun pandan 
  • 1/2 sdt garam
Cara membuat:
  1. Redam kacang merah dalam air semalaman hingga kacang empuk, lalu buang airnya. Setelah itu, rebus kacang merah hingga empuk.
  2. Setelah kacang merah empuk, masukkan gula pasir, gula merah, dan vanili. Aduk rata dan biarkan mendidih. Masak terus hingga kuah agak menyusut dan kacang merah matang. Biarkan hingga dingin.
  3. Masak santan sambil diaduk-aduk. Masukkan daun pandan dan garam. Aduk terus hingga panas dan santan tidak pecah.
  4. Serut es batu dan tata di atas mangkuk. Tuang kacang merah dan santan. Tambahkan susu kental manis di atasnya sesuai selera.
Es kacang merah siap sajikan dingin. Kacang merah sangat kaya serat dan pati yang bisa mengembalikan rasa lelah dan cocok untuk diet. Jadi, tunggu apa lagi? Buat es segar ini yuk.

Related Posts:

  • UDANG TEPUNG SAUS TOMAT SAYURAN UDANG TEPUNG SAUS TOMAT SAYURAN Bahan-bahan/ Bumbu-bumbu:400 gram udang ukuran sedang, kupas, kerat punggungnya1/2 sendok teh air jeruk 1/2 sendok teh garam 1/4 sendok teh merica 100 gram tepung terigu … Read More
  • OSENG-OSENG KIKIL TOMAT HIJAU OSENG-OSENG KIKIL TOMAT HIJAU Bahan-bahan/bumbu-bumbu :400 gram kikil, di rebus, dipotong kotak3 buah tomat ijo, dipotong-potong4 siung bawang putih, diiris6 butir bawang merah, diiris2 lembar daun salam2 cm jahe, dimem… Read More
  • NASI MERAH KUKUS JAMUR NASI MERAH KUKUS JAMUR Bahan Nasi:300 gram beras merah, cuci bersih2 cm jahe, memarkan2 siung bawang putih, memarkan1 sendok teh garam 1.200 ml kaldu ayam Bahan Tumisan:6 siung bawang putih, dicincang halus2 cm … Read More
  • TEMPE MASAK CABAI GENDOT TEMPE MASAK CABAI GENDOT Bahan:300 gram tempe, dipotong dadu 1x1 cm, digoreng berkulit6 butir bawang merah, diiris halus2 siung bawang putih, dicicang kasar5 buah cabai gendot, dipotong 1 cm2 sendok makan kecap manis … Read More
  • SUSHI NUGGET CRABSTICK SUSHI NUGGET CRABSTICK Bahan Nasi Sushi:300 gram beras 375 ml air 1 1/2 sendok makan cuka beras 1 sendok teh garam 2 sendok teh gula pasir 2 sendok teh wijen hitam sangrai Bahan Pelengkap:10 … Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,880

Popular Posts

Blog Archive