Jumat, 13 Mei 2016

Resep Nugget Ayam Ala Korea (Dak-gangjeong)

Bahan-Bahan
2 potong daging dada ayam tanpa tulang
3 sdm tepung jagung
1 sdm tepung terigu
1/2 sdt jahe parut
1/2 sdt garam
minyak untuk menggoreng
kacang mede atau kacang tanah yang sudah disaranghai

Bahan untuk Saus
1 sdm minyak sayur
2 siung bawang putih, dirajang halus
2 sdm pasta cabai Korea (gochujang)
1 sdm kecap
1/2 sdm mayonaise
3 sdm madu

Langkah-Langkah Memasak

1. Potong daging ayam tipis-tipis.
2. Cacah daging ayam.
3. Masukkan tepung terigu, tepung jagung, garam, dan jahe parut.
4. Aduk rata, sisihkan.
5. Tumis bawang putih hingga aromanya harum.
6. Masukkan pasta cabai, kecap, mayonaise, dan madu.

7. Biarkan mendidih, matikan api, dan sisihkan.
8. Cetak daging ayam jadi bulat-bulat kecil.
9. Goreng daging ayam hingga setengah matang, sisihkan.
10. Goreng lagi daging ayam dengan teknik deep-frying agar jadi krispi.
11. Masukkan dalam saus dan taburi dengan kacang sangrai.
12. Nuget ayam super krispi ala Korea siap untuk dinikmati.

Sangat mudah kan membuatnya? Selamat memasak, Ladies!

Related Posts:

  • TOM YAM ISTIMEWA TOM YAM ISTIMEWA Bahan:350 gram udang jerbung, kupas, belah punggungnya dan sisakan ekornya250 gram ikan kakap fillet, potong-potong150 gram jamur merang, belah dua3 batang serai, ambil putihnya,8 lembar daun jeruk, buang… Read More
  • SUP DAGING JAMUR SUP DAGING JAMUR Bahan:500 gram daging gandik, potong kotak2.500 ml air 4 siung bawang putih goreng, memarkan3 cm jahe, memarkan3 tangkai seledri, buat simpul1 buah wortel, potong miring5 buah jamur kuping, rendam, p… Read More
  • PUTRI SALJU SAGU CORNFLAKE PUTRI SALJU SAGU CORNFLAKE Bahan:230 gram tepung sagu 100 gram margarin 100 gram gula tepung 1 kuning telur 50 ml susu cair 30 gram cornflake, dihaluskan100 gram tepung gula untuk taburan Cara Mem… Read More
  • SUP KEPITING ASPARAGUS SUP KEPITING ASPARAGUS Bahan:3 siung bawang putih, cincang halus1 cm jahe, memarkan1 kaleng asparagus, tiriskan, potong panjang 3 cm200 gram daging kepiting kaleng, tiriskan2 sendok teh light soy sauce 1 1/2 sendok t… Read More
  • SUP BUNTUT SPESIAL SUP BUNTUT SPESIAL Bahan:1.000 gram buntut sapi, sudah dipotong-potong2.000 ml air 5 butir bawang merah, iris halus3 cm jahe, bakar, memarkan3 cm kayumanis 5 butir cengkeh 1 buah wortel, potong bulat2 buah … Read More

IMPACT RADIO ROHANI

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

IKLAN

WWW.AXELLA-RESEP.BLOGSPOT.COM)

Total Tayangan Halaman

130,625

Popular Posts

Blog Archive