Resep Bolu Zebra Siram Milo Super Lezat Ala Chef Farah Quinn
Bahan-Bahan:
- 300 gram mentega
- 200 gram gula pasir
- 4 butir telur
- 200 gram tepung terigu
- 1/2 sdt baking powder
- 35 gram milo bubuk
- 1 sdm cokelat bubuk
Cara Membuat:
- Siapkan loyang dan olesi minyak pada loyang.
- Panaskan oven hingga 180' C.
- Kocok mentega dan gula hingga lembut dan halus.
- Tambahkan telur, satu per satu hingga habis, kocok setiap penambahan telur.
- Masukkan tepung terigu dan baking powder yang sudah diayak hingga membentuk adonan. Ambil sepertiga adonan dan campur dengan milo dan cokelat bubuk.
- Tuangkan adonan putih ke dalam loyang kemudian timpa dengan adonan Milo, aduk acak dengan sendok.
- Panggang selama 40 menit atau hingga matang
Related Posts:
KUE JONGKONG KHAS BANGKA
KUE JONGKONG KHAS BANGKA
Bahan-bahan
bahan adonan hijau :
100 grtepung beras
3 sdmgula pasir
1 1/2 literair daun pandan (saya pake blender)
1 sdtair kapur sirih ( ditoko2 ato dipasar tradisional ª∂a̲̅ )
bahan adonan puti… Read More
CHOIPAN KHAS BANGKA
CHOIPAN KHAS BANGKA
Bahan-bahan
3 siungbawang putih
1 genggamudang ukuran sedang kemudian cincang
secukupnyagaram gula merica
8 sendoktepung beras
1 gelasair
secukupnyatepung sagu untuk menguleni
untuk sambal:
3 buahcabai… Read More
CAH KANKUNG BELACAN KHAS BANGKA
CAH KANKUNG BELACAN KHAS BANGKA
Bahan-bahan
2 ikatkangkung
2 balokterasi (lebih enak terasi bangka)
5 buahbawang merah
3 buahbawang putih
6 butircabe merah keriting
5 buahcabe rawit
5 buahcabe rawit utuh
1.Ulek / haluska… Read More
SAGU GUNTING KHAS BANGKA
SAGU GUNTING KHAS BANGKA
Bahan-bahan
300 gramtepung sagu
100 mlair panas
Bahan kuah:
100 gramgula merah
50 gramgula putih
80 mlsantan kental
200 mlair
1/4 sendok tehgaram
4 lembardaun pandan (kecil)
Langkah
1.Campurkan s… Read More
OTAK-OTAK BANGKA
OTAK-OTAK BANGKA
Bahan-bahan
250 gramdaging ikan tenggiri, di haluskan
3 sdmtepung kanji /sagu
1 butirtelur, ambil bagian putihnya saja
1/2 sdtmerica
200 ccsantan kelapa kental
75 gramgula pasir
1 siungbawang merah, kupas … Read More